Join Grup Telegram
  • AGENCY
  • DIGITAL MARKETING
  • PRODUK DIGITAL
  • TOOLS
  • DESAIN GRAFIS
  • WORDPRESS
Selasa, Agustus 9, 2022
Belajar Shopee
No Result
View All Result
Magang Digital
  • AGENCY
  • DIGITAL MARKETING
  • PRODUK DIGITAL
  • TOOLS
  • DESAIN GRAFIS
  • WORDPRESS
No Result
View All Result
Kelas Shopee
No Result
View All Result

Cara Membuat Banner untuk Jualan yang Menarik

Ahmad Syafaat by Ahmad Syafaat
30/11/2021
Reading Time: 4 mins read
0
SHARES
0
VIEWS
Bagikan di FacebookBagikan Di WhatsApp

Banner menjadi salah satu media yang bagus untuk mempromosikan jualan. Cara membuat banner untuk jualan bukanlah hal yang sulit. Untuk bisa membuat banner yang menarik, harus memperhatikan beberapa hal. Berikut ini cara yang bisa diterapkan dalam pembuatan banner jualan yang menarik!

1.   Memilih Tema yang Tepat

Pertama-tama, tentukan tema yang tepat sesuai dengan produk yang akan dijual. Banner menjadi salah satu media untuk mengiklankan produk tertentu. Misalnya, produk yang akan dijual berupa makanan, maka tema yang diusung pun bertemakan makanan.

Baca JugaSekarang..!

Cara Membuat Karakter Animasi Manusia

Cara Membuat Program Afiliasi Dengan Sejoli

Teknik Closing Yang Mampu Meningkatkan Penjualan

Tips Memulai Bisnis Digital Agency

Selanjutnya, bisa diperkhusus lagi yang mengarah pada produk yang dijual. Apakah jenis makanan ringan, makanan basah, atau makanan kering. Hal ini penting diperhatikan guna menghasilkan banner yang tepat.

2.   Menentukan Jenis dan Ukuran Sesuai Kebutuhan

Selanjutnya, tentukan jenis dan ukurannya sesuai kebutuhan. Dalam hal ini, banner yang akan digunakan harus disesuaikan dengan lokasi pemasangan banner. Hal ini akan membuat banner yang dibuat akan terlihat lebih nyaman dipandang mata.

Ukuran banner sangatlah variatif, pemesan bisa memilih banner vertikal atau pun horizontal. Selanjutnya, ukuran pun harus ditentukan secara tepat. Untuk menentukannya bisa menyesuaikan dengan fungsional suatu banner. Jenis banner pun beragam, bisa berupa mini banner, Y banner, roll banner dan semacamnya.

3.   Meletakkan Logo Secara Menonjol

Cara membuat banner untuk jualan lainnya yakni meletakkan logo secara tepat. Dalam hal ini, logo harus ditonjolkan sebagai salah satu pengenal dari nama perusahaan produk yang sedang diiklankan.

Usahakan, logo diposisikan sejajar dengan pandangan mata para pembaca. Peranannya yang penting, membuat logo harus didesain semenarik mungkin. Dengan demikian, para pembaca pun bisa melihatnya secara jelas.

4.   Menghindari Penggunaan Tulisan yang Banyak

Dalam suatu banner tidak lepas dari kalimat yang berisi promosi. Usahakan untuk menggunakan tulisan secukupnya. Hindari menyajikan tulisan banyak yang membuat banyak orang enggan membacanya.

Sajikan secara simple tapi mampu mengena di hati para pembaca. Umumnya, hal ini dilakukan para ahli yang dikenal dengan copywriter. Seorang penulis yang ahli menggunakan kata-katanya yang mampu menyihir para pembaca.

5.   Menggunakan Gambar Berkualitas

Jangan lupa untuk memperhatikan gambar yang akan digunakan. Perhatikan kualitas gambar yang akan digunakan. Selain itu, gambar harus mampu menarik perhatian banyak orang.

Gambar adalah salah satu elemen penting dalam banner yang mampu menarik perhatian pembaca. Dalam hal ini, gambar mampu menjadi media penyampai pesan tercepat untuk pembaca. Maka dari itu, pilihlah gambar yang jelas dan menarik.

6.   Memilih Warna yang Tepat

Perihal warna pun tidak bisa disepelekan. Poin ini tidak kalah penting untuk diperhatikan ketika membuat banner. Misalnya, jika pemasangannya akan dilakukan di tempat yang ramai, maka warna yang mencolok sangat direkomendasikan.

Namun, warna pilihan pun jangan sembarang harus menyesuaikan dengan identitas perusahaan. Umumnya, setiap perusahaan memiliki warna yang menonjol sebagai identitas perusahaan terkait.

7.   Memperhatikan Bahan yang Akan Digunakan

Selanjutnya, pemilihan bahan banner pun sangatlah penting. Cara membuat banner untuk jualan yang satu ini harus ditentukan setepat mungkin. Pasalnya, bahan yang digunakan berhubungan dengan penggunaan berjangka. Apakah akan digunakan jangka pendek atau panjang?

Untuk jenis banner outdoor direkomendasikan untuk menggunakan bahan yang tidak mudah pudar. Tahan terhadap paparan sinar matahari, dan gunakan bahan kokoh agar tidak mudah terpapar angin. Bahan jenis ini sangat tepat untuk penggunaan jangka panjang.

8.   Menyertakan Narahubung Secara Lengkap

Narahubung menjadi salah satu bagian penting dalam banner yang banyak dicari pembaca. Sertakan narahubung secara lengkap, baik email atau pun WhatsApp yang bisa dihubungi.

Umumnya, bagian ini dicantumkan pada bagian bawah banner. Ukurannya tidak terlalu besar, tapi masih bisa dijangkau mata para pembaca. Hal ini menjadi jalan untuk para pembaca yang tertarik membeli produk yang dipromosikan.

Demikianlah ulasan terkait cara membuat banner untuk jualan yang menarik. Pastika kedelapan cara di atas diterapkan secara seksama untuk bisa menyajikan banner yang bagus. Kini, banyak penyedia jasa yang melayani pembuatan banner. Pastikan memilih penyedia jasa yang professional dan terpercaya.

 

Tags: cara membuat banner untuk jualan
ShareSendShareTweetShare
Previous Post

Cara Membuat Whatsapp Menjadi Akun Bisnis Beserta Fitur dan Manfaatnya

Next Post

Kenali 5 Cara Memverifikasi Google Bisnis Paling Mudah

Related Posts

Cara Membuat Karakter Animasi Manusia
KELAS ONLINE

Cara Membuat Karakter Animasi Manusia

27/07/2022

Cara Membuat Karakter Animasi Manusia Cara membuat karakter animasi manusia. Perkembangan teknologi informasi berdampak pada kemudahan berbagai aspek kehidupan. Salah...

cara membuat program afiliasi dengan sejoli
PRODUK DIGITAL

Cara Membuat Program Afiliasi Dengan Sejoli

27/07/2022

Cara Membuat Program Afiliasi Dengan Sejoli Cara membuat program afiliasi dengan sejoli. Sejoli adalah singkatan dari Sistem Jualan Online. Ini...

Teknik Closing Yang Mampu Meningkatkan Penjualan
KELAS ONLINE

Teknik Closing Yang Mampu Meningkatkan Penjualan

26/07/2022

Belajar Teknik Closing Yang Mampu Meningkatkan Penjualan Teknik closing yang mampu meningkatkan penjualan wajib kamu pelajari. Punya tim penjualan banyak,...

Tips Memulai Bisnis Digital Agency
INSIGHT BISNIS

Tips Memulai Bisnis Digital Agency

26/07/2022

Tips Memulai Bisnis Digital Agency Tips memulai bisnis digital agency ini sangatlah bermanfaat. Era digital tidak hanya menawarkan beragam kemudahan...

Next Post
cara memverifikasi google bisnis

Kenali 5 Cara Memverifikasi Google Bisnis Paling Mudah

Cara Daftar Merek Dagang

Cara Daftar Merek Dagang beserta Manfaatnya

No Result
View All Result

Pos-pos Terbaru

  • Prosedur Dan Tata Cara Ekspor Barang Ke Luar Negeri
  • Cara Mengatasi Error 404 & 500 Saat Import Templates di Elementor
  • Cara Mangatasi Export Templates Yang Sering Berantakan
  • Cara Manajemen Template Elementor Dalam 1 Dashboard
  • Solusi untuk Manajemen Template Website Gutenberg & Elementor dalam 1 Tempat

Kategori

  • AFFILIATE MARKETING (18)
  • DESAIN GRAFIS (20)
  • DIGITAL MARKETING (35)
  • INSIGHT BISNIS (25)
  • KELAS ONLINE (19)
  • LANDING PAGE (34)
  • LEVIDIO (40)
  • MARKETPLACE (26)
  • PRESENTATION TEMPLATE (26)
  • PRODUK DIGITAL (26)
  • SOSIAL MEDIA (12)
  • TANPA KATEGORI (35)
  • TEMPLATE POWERPOINT (10)
  • TOOLS (50)
  • VIDEO PROMOSI (22)
  • WORDPRESS (29)
Prosedur Dan Tata Cara Ekspor Barang Ke Luar Negeri

Prosedur Dan Tata Cara Ekspor Barang Ke Luar Negeri

08/08/2022
Cara Mengatasi Error 404 & 500 Saat Import Templates

Cara Mengatasi Error 404 & 500 Saat Import Templates di Elementor

07/08/2022
Cara Mangatasi Export Templates Yang Sering Berantakan

Cara Mangatasi Export Templates Yang Sering Berantakan

07/08/2022
TikTok Telegram Instagram Youtube

Magang Digital Agency

Jl. Raya Tegal Sambi – Semat Desa Demangan Kec. Tahunan Kab. Jepara – Jawa Tengah 59422

Email : [email protected]
WA : 082323820833

 

Layanan Jasa Kami

Jasa Pembuatan Website
Jasa Pembuatan Landingpage
Jasa Logo Profesional
Social Media Management
Video Promosi Explainer
Video Animasi Explainer

Resource Service

Produk Premium
Partner Affiliasi
Blog
About Us
Syarat dan Ketentuan
Kebijakan Privasi

Copyright © 2022 Magang Digital - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • AGENCY
  • DIGITAL MARKETING
  • PRODUK DIGITAL
  • TOOLS
  • DESAIN GRAFIS
  • WORDPRESS

Copyright © 2022 Magang Digital - All Rights Reserved